FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI FINANCIAL DISTRESS DENGAN PENDEKATAN Z-SCORE PADA PERUSAHAANFOODS AND BEVERAGES
DOI:
https://doi.org/10.52630/jmbv.v12.i01.44Kata Kunci:
return on asset, Debt to Asset Ratio , Total Asset Turnover, Pertumbuhan Penjualan, Z-Score, Kesulitan KeuanganAbstrak
Akibat dari pandemic Covid-19 mengakibatkan banyak sektor perusahaan yang mengalami kondisi kesulitan keuangan (financial distress) yang berujung dapat terjadi kebangkrutan. Maka pentingnya dilakukan penilaian resiko terjadinya financial distress pada perusahaan dimana dalam penelitian ini digunakan metode penilaian Altman Z-Score. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memberikan bukti empiris tentang pengaruh return on asset, debt to asset ratio, total asset turnover dan sales growth terhadap Z-score pada perusahaan foods and beverages. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan subsector foods and beverages yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia dan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 10 perusahaan. Data yang digunakan adalah data sekunder. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linear berganda yang dibantu dengan software aplikasi SPSS versi 25. Hasil dalam penelitian ini menunjukkan bahwa : (1) Return on Asset, Debt to Asset Ratio, Total Asset Turnover dan Sales Growth secara simultan berpengaruh signifikan terhadap Z-Score, (2) Return on Asset secara parsial berpengaruh positif signifikan terhadap Z-Score, (3) Debt to Asset Ratio secara parsial tidak berpengaruh dan tidak signifikan terhadap Z-Score, (4) Total Asset Turnover secara parsial berpengaruh positif signifikan terhadap Z-Score, (5) Sales Growth secara parsial berpengaruh negatif signifikan terhadap Z-Score.
Referensi
Abidin, Z. (2022). Manajemen Keuangan Lanjutan (M. Nasrudin (ed.)). Penerbit Nasya Expanding Management (NEM).
Aida, N., Afif, F. Y., & Peni, T. S. (2021).
Krisis Global dan Pertumbuhan Ekonomi di Indonesia. Jurnal Ekonomi Pembangunan, 10(1), 46–55. https://doi.org/10.23960/jep.v10i1.21 4 DOI: https://doi.org/10.23960/jep.v10i1.214
Anita, S. Y., Febriyanti, D., Setiawati, P. C., Santoso, T. I., Munizu, P. D. M., Indriyatni, D. L., Irawati, H., Fauzan, Candera, M., Hartoto, I., & Ardana,
Y. (2022). Manajemen Keuangan Lanjutan (A. Jibril (ed.)). PT. Nasya Expanding Management.
Annisa, V. K., Dheasey SE, M. A., & Edward PT SE, M. G. (2020).
Pengaruh Arus Kas, Sales Growth dan Leverage terhadap Financial Distress dengan Profitabilitas sebagai Variabel Moderating (Studi Empiris pada Perusahaan Sub Food and Beverage yang Telah Terdaftar di IDX pada periode 2016-2020). 1–12.
Arifin, D. I. A. Z. (2018). Manajemen Keuangan. Zahir Publishing.
Aripin, Z., & Negara, M. R. P. (2021). Akuntansi Manajemern. Deepublish.
Astuti, Sembiring, L. D., Supitriyani, Azwar, K., & Susanti, E. (2021). Analisis Laporan Keuangan. Media Sains Indonesia.
Bahri, S. (2020). Pengantar Akuntansi Berdasarkan SAK ETAP dan IFRS (R. Indra (ed.)). ANDI.
Dewi, P. A. T., Yudiantoro, D., & Hidayati, A. N. (2022). Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Kondisi Financial Distress Sub-Sektor Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di BEI. Jurnal Cakrawala Ilmiah, 1(11), 3013–3026. DOI: https://doi.org/10.53625/jcijurnalcakrawalailmiah.v1i11.2893
Digdowiseiso, K., & Ningrum, I. S. (2022). The Effects of Total Asset Turnover, Return on Assets, And Sales Growth on Financial Distress in Food and Beverage Companies over the Period 2016-2020.
Budapest International Research and Critics Institute-Journal (BIRCI- Journal), 5(2), 12046–12058.https://doi.org/10.33258/birci.v5i2.50 42
Effendi, N. I., Nelvia, R., Wati, Y., Sufyati, Putri, D. E., Fathur, A., Wulandari, I., Seto, A. A., Kurniawan, M. Z., Puspitasari, D., Sesario, R., Arumingtyas, F., Santoso,D. A., & Putra, D. I. G. C. (2022).
Manajemen Keuangan. PT. Global Eksekutif Teknologi.
Fadilla, F., Vaya, J., & Dillak, S. E. (2019). The Effect Of Capital Structure, Company Growth, And Profitability On Financial Distress (a study at food and beverage manufacturing companies listed on the Indonesian Stock Exchange period 2014-2017). 6(2), 3610–3617.
Gani, I., & Amalia, S. (2018). Alat Analisis Data : Aplikasi Statistik Untuk Penelitian Bidang Ekonomi & Sosial. CV. ANDI OFFSET.
Ghofur, A. (2018). Pengaruh Likuiditas, Profitabilitas, Leverage Dan Arus Kas Operasi Terhadap Financial Distress Pada Perusahaan Manufaktur Sub Sektor Makanan Minuman Yang Terdaftar Di Bei Tahun 2012-2017. Jurnal Sekolah Tinggi Ekonomi Perbanas Surabaya.
Ghozali, I. (2018a). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 25. Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Ghozali, I. (2018b). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 25 Edisi 9 (B. P. U. Diponegoro (ed.)).
Ghozali, I. (2020). 25 Grand Theory Teori Besar Ilmu Manajemen, Akuntansi dan Bisnis (Untuk Landasan Teori Skripsi, Tesis dan Disertasi). YOGA PRATAMA.
Hafiizh, N., & Winarso, B. S. (2019). Pengaruh Ukuran Perusahaan Dan Rasio Keuangan Terhadap Financial Distress Perusahaan Food And Beverage Yang Terdaftar Di BEI Periode 2017-2020. 1–15.
Hanafi, D. M. M. (2018). Manajemen Keuangan. BPFE - YOGJAKARTA.
Hardani, Auliya, N. H., Andriani, H., Fardani, R. A., Ustiawaty, J., Utami,
E. F., Sukmana, D. J., & Istiqomah, ria R. (2020). Buku Metode Penelitian Kualitatif & Kuantitatif (Issue March). CV. Pustaka Ilmu.
Hayat, A., Hamdani, Azhar, I., Yahya, M. N., Hasrina, C. D., Ardiany, Y., Rinanda, Y., Nurlaila, Ikhsan, A., & Noch, M. Y. (2021). Manajemen Keuangan 1 (Madenatera (ed.)).
Hery. (2015). Pengantar Akuntansi Comprehensive Edition. PT. Grasindo.
Indriantoro, N., & Supomo, B. (2016). Metodologi Penelitian Bisnis Untuk Akuntansi & Manajemen. BPFE - YOGJAKARTA.
Isnain, F., Kusumayuda, Y., & Darwis, D. (2022). Penerapan Model Altman Z-Score Untuk Analisis Kebangkrutan Perusahaan Menggunakan (Sub Sektor Perusahaan Makanan Dan Minuman Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia). Jurnal Ilmiah Sistem Informasi Akuntansi, 2(1), 1–8. https://doi.org/10.33365/jimasia.v2i1. 1873 DOI: https://doi.org/10.33365/jimasia.v2i1.1873
Kariyoto. (2017). Analisa Laporan Keuangan. Universitas Brawijaya Press.
Kementerian Perindustrian RI. (2020). Analisis Perkembangan Industri Pengolahan Non Migas Indonesia 2020-EdisiIV.
Www.Kemenperin.Go.Id,08.https://www.kemenperin.go.id/downl oad/25489/Laporan-Analisis- Perkembangan-Industri-Edisi-IV- 2020
Lubis,A.I.(2017).Akuntansi Keperilakuan :Akuntansi Multiparadigma. Salemba Empat.
Miswanto, M., & Aslan, V. S. (2020). Analisis Kinerja Keuangan: Sesudah Dan Sebelum Krisis Ekonomi Global 2008 Pada Perusahaan Manufaktur Di Indonesia. BALANCE: Jurnal Akuntansi, Auditing Dan Keuangan, 16(1), 19. DOI: https://doi.org/10.25170/balance.v16i1.1285
https://doi.org/10.25170/balance.v16i 1.1285
Pranaditya, A., Andini, R., & Andika, A.D. (2021). Pengaruh Pertumbuhan Penjualan dan Leverage terhadap Manajemen Laba yang Dimediasi Profitabilitas Dimoderasi dengan Pajak Tangguhan. Penerbit Media Sains Indonesia.
Rinofah, R., Sari, P. P., & Juliani, T. (2021). Pengaruh Kinerja Keuangan terhadap Financial Distress pada Perusahaan Manufaktur Sub Sektor Industri Barang Konsumsi Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2016 - 2020. Al-Kharaj : Jurnal Ekonomi, Keuangan & Bisnis Syariah, 4(3), 726–744. https://doi.org/10.47467/alkharaj.v4i3.719 DOI: https://doi.org/10.47467/alkharaj.v4i3.719
Sastroatmodjo, S., & Purnairawan, E. (2021). Pengantar Akuntansi. Media Sains Indonesia.
Setiyani, R., Astuti, D. P., Widiatami, A. K., Lianingsih, S., & Luthfiyah, N. (2021). Pengantar Akuntansi Perusahaan Jasa dan Dagang. Jejak Pustaka.
Suhendar. (2020). Pengantar Akuntansi. Penerbit Adab.
Sumardi, R., & Suharyono, D. (2020). Dasar-Dasar Manajemen Keuangan. LPU-UNAS.
Wahyuni, S. (2020). Metoda Penelitian Akuntansi & Managemen. UPP STIM YKPN.
Wanialisa, M., & Megawati. (2021). Determinasi Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Manufaktur Subsektor Makanan Dan Minuman Di Bei Periode 2015-2019. Ikraith- Ekonomika, 4(3), 213– 221.
Unduhan
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2025 Nur Aminah, Anita De Grave (Author)

Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Ketentuan Lisensi:
VISIONER : Jurnal Manajemen dan Bisnis (VJMB) oleh STIE Balikpapan dilisensikan di bawah lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Lisensi Internasional.
Anda bebas untuk:
- Membagikan “ menyalin dan mendistribusikan ulang materi dalam media atau format apa pun
- Mengadaptasi “ menggubah, mengubah, dan mengembangkan materi untuk tujuan apa pun, bahkan untuk tujuan komersial.
Dengan ketentuan sebagai berikut:
- Atribusi “ Anda harus memberikan kredit yang sesuai, memberikan tautan ke lisensi, dan menunjukkan jika ada perubahan. Anda dapat melakukannya dengan cara yang wajar, tetapi tidak dengan cara apa pun yang menunjukkan bahwa pemberi lisensi mendukung Anda atau penggunaan Anda.
- Tidak ada pembatasan tambahan “ Anda tidak boleh menerapkan ketentuan hukum atau tindakan teknologi yang secara hukum membatasi orang lain untuk melakukan apa pun yang diizinkan oleh lisensi.